PengenalanPerangkat Keras PC (Personal Computer)
Mempelajari pengenalan perangkat keras komputer PC sangat bermanfaat untuk kita, selain memahami komputer bekerja dengan perangkat lunaknya, kita juga dapat memilih perangkat keras sesuai kebutuhan.
Berikut video materi Pengenalan Perangkat Keras PC (Personal Computer) yang mencakup bahasan Definisi Perangkat Keras PC (Personal Computer), Fungsi PC, dan Komponen Perangkat Keras PC: