OJS (Open Journal Systems) adalah perangkat lunak sumber terbuka (open-source) yang dirancang untuk mengelola dan menerbitkan jurnal ilmiah secara online. OJS dikembangkan oleh Public Knowledge Project (PKP) dan digunakan oleh berbagai lembaga, universitas, dan individu untuk memfasilitasi proses penerbitan jurnal.
Prosedur Jasa Install OJS
- Siapkan server dengan OS Ubuntu/Fedora
- Kirimkan informasi akses SSH ke server
- Instalasi dan konfigurasi webserver
- Instalasi OJS
- Pengujian instalasi
- Penyerahan informasi instalasi
- Pembayaran biaya jasa instalasi
Biaya Jasa Install Moodle Rp. 500.000
Biaya Setup Moodle Rp. 500.000/Jurnal